Cara memperbaiki Breadcrumbs Issues di Google Search Console dengan mudah dan cepat lewat platfom blogger di PC (laptop atau komputer) tanpa apk.
Daftar Isi Bacaan [Tampil]
Cara memperbaiki Breadcrumbs Issues di GSC |
Web master tools sangat penting perannya dalam meningkatkan dan memunculkan
peringkat atau pengindeksan di mesin pencari Google. Jika anda terbiasa
menggunakan Google Search Console, tentunya tidak selalu sesuai harapan,
terkadang banyak sekali yang mengalami error, salah satunya adalah Breadcrumbs Issues
(bagi pengguna Google Search Console).
Ketika terjadi permasalahan seperti itu,
sehingga artikel kita menjadi tidak terdeteksi di mesin pencari. Berikut adalah
langkah-langkah yang cepat dan berhasil dalam mengatasi artikel yang terdeteksi
Breadcrumbs di Google Search Console.
1.
Pastikan anda mengecek halaman email anda, anda periksa email yang masuk. Tinggal klik saja link tersebut.
2.
Anda cobak, copy url
artikel yang akan mau di indeks di Google Search Console. Jika mengalami error,
maka akan muncul tanda peringatan berwarna kuning seperti gambar berikut.
3.
Buka blog anda, dan cari
di bagian “Theme”, kemudian edit thema. Setelah itu ketik dengan cara” Ctr+F”
dan masukkan kata pencarian: breadcrumbs. Perhatikan garis merah yang ditandai
tersebut, anda boleh menghapusnya atau tetap membiarkannya.
Namun, anda bisa
tambah lagi kode dibawahnya, seperti gambar tersebut. Silakan download dan copy
kode link berikut ini, kemudian taruh tepat dibawah seperti gambar tersebut.
Download Code
4.
Kemudian, lanjutkan
pencarian breadcrumbs seperti gambar berikut. Lihat gambar tersebut, garis yang
diberi warna merah tersebut adalah batas mulai penghapusan sampai dengan gambar
yang selanjutnya, anda bisa perhatikan kedua gambar ini. silakan anda download Code yang kedua untuk ditambahkan. Downlaod Code
5.
Jika sudah, anda bisa
coba lagi copy dan pastekan url yang mau di indeks di Google Search Console,
silakan lakukan pengindeks-an seperti biasanya. Jika berhasil, maka pengindeks-an
akan berwarna hijau kembali. Selamat mencoba semoga berhasil!.
This comment has been removed by the author.
ReplyDeleteSusah om benerinnya, soalnya kode itu gak ada diblog saya
ReplyDeleteya tinggal di sesuaikan saja dengan kode-kode yang sekiranya mirip.
Deletetapi emang agak susah sih karena setiap template beda code