Download logo HUT Bhayangkara 2023 ke-77 PNG (Credit image: polri.go.id) |
Logo HUT (Hari Ulang Tahun) Bhayangkara
adalah salah satu icon dalam bentuk desain, yang memiliki makna tersendiri. Seperti
biasa, peringatan tersebut dirayakan setiap tanggal 1 Juli. Untuk tahun 2023
ini, merupakan peringatan Hari Bhayangkara yang ke-77 (umurnya sama seperti
Hari Kemerdekaan Indonesia).
Untuk memeriahkan puncak HUT
Bhayangkara pada tanggal 1 Juli nanti, bisa menggunakan berbagai desain. Misalnya
seperti twibbon, poster, gambar ucapan, kartu ucapan, desain spanduk, hingga kata-kata ucapan
selamat. Tentu desain tersebut tidak terlepas dari Logo Bhayangkara ke-77.
Polri telah merilis logo terbaru
untuk menyambut hari jadi Bhayangkara 2023, dan bisa kalian unduh dalam bentuk
file PNG transparan HD. Untuk lebih jelas, silakan simak ulasan berikut ini.
Tema HUT
Bhayangkara ke-77
Sebelum mendownload logo, ada baiknya
untuk mengetahui tema yang diangkat. Melalui halaman resmi Tribratanews Polri, adapun tema HUT Bhayangkara
yang ke-77 ini yaitu “Polri Presesi Untuk Negeri” Pemilu Damai Menuju Indonesia Emas.
Polisi Republik Indonesia telah
melakukan berbagai inovasi yang mempermudah masyarakat dalam mengakses layanan.
Misalnya seperti memperpanjang SIM Online lewat Apk Digital Korlantas,
SIM Keliling, buat SKCK Online, serta inovasi lainnya yang begitu
bermanfaat.
Menurut Review Tech, tema yang diangkat pada hari Bhayangkara 2023 ini begitu relevan dengan situasi saat ini. “Polisi yang presesi untuk negeri, Pemilu Damai Menuju Indonesia Emas”, itu artinya polisi ikut berperan penting dalam melayani masyarakat, terlebih lagi menuju pemilu 2024”. Dan yang terpenting, tentu untuk menuju Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh.
Download Logo HUT Bhayangkara ke-77 PNG
Selain merayakan gambar Hari Polwan yang jatuh pada tanggal 1 September, didahului dengan perayaan
HUT Bhayangkara tanggal 1 Juli. Untuk membuat desain, seperti spanduk dan
ucapan lainnya, dapat menambahkan logo.
Hari Bhayangkara ke-77 ini berisikan simbol angka 77, polisi presisi, serta tahun berdirinya, yakni dari tanggal 1 Juli 1946 – 1 Juli 2023. Review Tech mengucapkan “Selamat merayakan Hari Bhayangkara ke-77, semoga lebih baik lagi dalam melayani masyarakat”. Untuk mengunduh logo HUT Bhayangkara 2023 versi PNG, silakan akses link berikut ini.
[ Download Logo HUT Bhayangkara 2023 PNG ] |
No comments:
Write Comments